Kamis, 05 November 2015

PERLENGKAPAN P3K

PERLENGKAPAN P3K
Perlengkapan yang tidak kalah pentingnya adalah ( P3K ) , banyak pendaki yang masih kurang kesadarannya untuk mempersiapkan perlengkapan P3K ini , sehingga saat mengalami sesuatu yang tidak kita inginkan akan sangat menganggu aktivitas pendakian tersebut.
SAKIT SAAT MENDAKI
Gangguan kesehatan yang biasa dan hampir sering terjadi selama pendakian seperti  :
1  - Mabok Perjalanan
2  - Masuk Angin
3  - Terkilir
4  - Sakit Kepala
5  - Sakit Maag
6  - Diare
7  - Sakit gigi
8  - Flu Demam
9  - Batuk
10- Terluka / Jatuh
11- Hypotermia 

Untuk mengantisipasi hal yang berkaitan dengan kesehatan tersebut sebaiknya selama perjalanan menuju ke lokasi pendakian perut kita harus selalu dalam keadaan terisi agar terhindar dari hal hal yang tidak kita inginkan


JENIS OBAT YANG DIPERLUKAN
Dari banyaknya jenis obat obatan saat ini , ada beberapa jenis obat obatan yang kita wajib bawa saat pendakian, hal ini dimaksud untuk memperkecil resiko yang  saat mengalami gangguan kesehatan selama dalam pendakian.

Jenis perlengkapan P3K tersebut

1  - Obat Anti Mabok 
2  - Singkir / Tolak Angin
3  - Balsem / Minyak Urut
4  - Obat Sakit Kepala
5  - Obat Sakit Maag
6  - Obat Diare
7  - Obat Sakit gigi
8  - Obat Flu Demam
9  - Obat Batuk
10- Obat luka
11- Perban / Kapas
12- Thermal Blanked


Untuk obat  obatan jangan lupa selalu mengecek masa kadaluarsanya dan pastikan dimasukan dalam plastik agar terhindar dari air hujan

Semoga bisa bermanfaat
Salam lestari

zidong yohanes
0811287310742


Tidak ada komentar:

Posting Komentar